Tahun 2017

SKRIPSI 2017

NoNAMAJUDUL SKRIPSI
1Yohana Felisitas Bunga KeraySikap terhadap perilaku seksual pranikah ditinjau dari type kepribadian ektrovert dan introvert remaja lamaholot di kota malang
2Eddy Dwi MelyataHubungan antara persepsi dukungan organisasi dan komitmen organisasi guru bersertifikasi di SMAN 9 Malang
3Derinta Tri SetiyaniPengaruh kematangan emosi terhadap kepuasan pernikahan pada pria dan wanita
4Rami AstariHubungan antara self objectification dengan perilaku harsistik pada remaja
5Karlina Siti Aisyah K.P.Hubungan Antara Kesesakan (Crowding) dan tingkat stress masyarakat di kawasan pemukiman padat penduduk Kelurahan Kidul Dalem Embong Brantas Kota Malang
6Fidya HidayatiHubungan antara Work-Family Conflict dengan kepuasan kerja karyawati di PT. Ongkowidjojo-Malang
7Intan Kumala Sona Ainun JannahKebahagiaan perempuan single parent korban kekerasan dalam rumah tangga
8Shinta Aisyah ArvianaPenerimaan diri pada penderita HIV
9Okik DarmawanHubungan stress akademik dan efikasi diri dengan prokrastinasi akademik mahasiswa angkatan 2009-2012 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya
10Ratna Alvionitta ZuhriHubungan tipe kepribadian dengan kepercayaan konsumen terhadap E-Commerce pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang
11Niki Insan TaqwaMakna keterlibatan ayah dalam pengasuhan menurut perempuan remaja akhir yang mengalami Married by Accicent
12Wara RohmawatiHubungan antara kebutuhan pemenuhan kasih sayang dengan perilaku agresi pada remaja keluarga TKW di Kecamatan Rejotungun Kabupaten Tulungagung
13Annisa PuspaningrumDinamika Resiliensi pada perempuan yang pernah mengalami abortus spontan dalam menghadapi kehamilan
14Kukuh Setyo PambudiPenelitian Studi Kasus Fenomenologi Persepsi Keadilan Pelaku Pembunuhan Anggota PKI 1965
15Nanda Wahyu FebrianNilai-nilai kerja orang suku Madura yang sukses bekerja di Kota Malang
16Nabila Riski AmandaPengaruh ekspretive writing untuk mengurangi kecemasan siswi kelas VII SMP Ar-Rohmah Putri Boarding School Malang
17Primanda OktavianiPengaruh persepsi pada kinerja dosen dan dukungan teman sebaya terhadap motivasi belajar mahasiswa Fakultas Pendidikan Psikologi UM
18Aunur Rafiq RachmanPengaruh relaksasi progresif terhadap tingkat stress kerja pada penjaga pintu tol PT. Jasa Marga (Persero) Tbk. Cabang Surabaya Gempol
19Evilyn Riesky StyowatiHubungan antara body image dan tingkat harsistik dengan self esteem pada remaja putri di Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang
20Endah Faqiyah HidayatiPerbedaan moralitas ditinjau dari jenis lokasi pada remaja Malang Raya
21Nurul HidayahMotivasi guru taman pendidikan Al-Qur’an
22Muhammad Bayu ErdiansyahEfektifitas media animasi interaktif untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan pada anka yang mengalami keterlambatan belajar membaca
23Maghfirotul Azizul MuttaqinKomunikasi dan tahap perkembangan badan penanggulangan bencana daerah dalam pengaggulangan Bencana
24Achmad AlcoizysKematangan intimasi dewasa awal menurut Imam Nawawi
25Muhamad Fajar HidayatEfektifitas meaningfull service training dalam meningkatkan kebermaknaan kerja pada server Pizza Hut di Kota Malang
26Ni Putu Mega R.R.Deskripsi Kohesivitas Kelompok pada Karyawati hotel Maya Ubud Resort and SPA yang menerapkan Tri Hita Karana
27Laily Fitria RahmiGambaran ketangguhan (Hardiness) pada WIrausaha kuliner yang berperan ganda sebagai mahasiswa S1 di Kota Malang
28Monica PratiwiLife-Story Menurut Perspektif Individual Alfred Adler
29WahyudiEfektivitas commitment building training dalam meningkatkan komitmen organisasi pada pengurus unit kegiatan mahasiswa gerakan mahasiswa anti NAPZA Universitas Negeri Malang
30Widyakrisna Intantya F.Penelitian Studi Kasus Pengambilan keputusan berhenti merokok pada lanjut usia (Lansia) di Malang
31Mayatu SolikahHubungan antara motivasi berprestasi dan prokrastinasi akademik dalam menghafal Al-Qur’an pada santri di Madrasah Tsanawiah (MTS) Madrasatul Qur’an Jombang
32Rivaldo Virnanda T.Pengaruh Kohesivitas Kelompok Terhadap Komitmen Organisasi pada pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Periode 2017 universitas Negeri Malang
33Annisa Hindriana PutriEfektifitas Pelatihan Psychological Capital untuk meningkatkan sikap optimis pada pengusaha UMKM dalam melakukan Eksport
34Fariz El SidiqHubungan antara employee engagement dan komitmen organisasi karyawan community ambassador di PT. Sunrose Kemilau Indonesia
35Ken Gatra Widuh BhutirPerbedaan kesejahteraan psikologis ditinjau dari status karyawan departemen kamrib PT. Pupuk Kalimantan Timur
36Yeni Ayu FaridahHubungan antara locus of control dan kedisiplinan karyawan dalam penggunaan alat pelindung diri di CV. Gavra Perkasa Gresik
37Erni KusumawatiHubungan Big Five personality dan psychological capital dengan intensi berwirausaha pada mahasiswa jurusan administrasi pendidikan Universitas Negeri Malang
38Erni WidiastutiHubungan persepsi peluang kerja dengan kepuasan memilih program studi pada mahasiswa baru Universitas Negeri Malang
39Risa NurhayatiPenerimaan diri dan dukungan sosial sebagai prediktor kualitas hidup pada ibu dari anak Down Syndrome di Sukabumi
40Arif Pambudi WidodoPengaruh Stress kerja terhadap kinerja perawat di rumah Sakit Islam UNISMA Malang
41Koko SantosoTingkat kepuasan pernikahan ditinjau dari jenis Attachment
42Prima PamenangPengaruh Tipe-tipe Big Five terhadap kepuasan hidup pegawai lapas klas I Malang
43Hubertus Dicky B.K.Pengaruh media permainan edukatif teka-teki silang untuk meningkatkan retensi pembelajaran Bahasa Indonesia
44Baits Yuni SorayaHubungan persepsi tentang standar operasional prosedur dengan kinerja karyawan pada PT. Multi Terminal Indonesia (IPC Logistik) Surabaya
45Rizki Anggun KarismaHubungan Self-Efficacy dengan minat Enterpreneurship pada mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang
46Shidqi IrbahStudi kasus faktor psikologis dan sosial penyebab percobaan perilaku bunuh diri di Kabupaten Ponorogo
47Muhammad SoekarnoHubungan sikap pegawai terhadap perilaku kerja kontra produktif dengan kinerja pegawai di pusat pengembangan dan pemberdayaan kependidikan bidang otomotif dan elektronika (PPPPTK BOE) Malang
48Herdian Darma PakpahanPengaruh stress kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai PPPPTK BOE Malang
49Reza Permana PutraPengaruh kepuasan kerja dan komitmen organisasi terhadap intensi turnover karyawan departemen Air Jet Loom PT. BEHAESTEX Cabang Pasuruan
50Dyah MeidasariHubungan antara kepuasan kerja dengan organizational citizenship behavior (OCB) pada karyawan bank perkreditan rakyat mentari terang tuban
51Riski WahyutiPersepsi tentang cinta pada mahasiswa aktivis dakwah kampus
52Resti RahmawatiPelatihan keterampilan resiliensi untuk meningkatkan resiliensi pada pegawai negeri sipil yang mengalami pasca stroke di kabupaten Kediri
53Mimin Fitriah NurPengaruh metode sosiodrama untuk meningkatkan perilaku prososial pada anak usia 7-8 tahun
54Septino ArdiansyahHubungan Employee Engagement dengan Organizational Citizenship Behavior pada karyawan di PT. Moon Ghodaqo Shiddiq Lestari Jombang
55Ika Fajar RianawatiHubungan intensitas menonton drama koria dan kecenderungan gangguan dismonfile tubuh pada perempuan dewasa awal
56Astri Ayu LarasatiPerbedaan kepedulian terhadap orang lain ditinjau dari jenis kelamin pada remaja SMA Islam Swasta Kabupaten Malang yang memiliki masalah Perilaku
57Ika Nur HimayaniHubungan antara persepsi penyakit (Illnes Perception) dengan Distres Psikologis pada penderita kanker di kota Banjarmasin Kalimantan Selatan
58Sultoni OktaviantoHubungan Sikap terhadap penanggulangan keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dengan komitmen karyawan bagian produksi di PT. Aneka Tirta Sukoindo
59Annida DahrulPenyesuaian Sosial Mahasiswa Baru Tahun 2016 dari Daerah Indonesia Bagian Timur
60Bunga Wahyu H.Perbedaan Peningkatan Resiliensis Siswa SMP yang beresiko Bullying berbasis program Prevensi Klinis
61Adelin RachmaniaHubungan Job Embeddedness dengan Turnover Intention pada karyawan Pizza Hut Ciliwung Malang
62Sri Widya AgustinaEfektivitas Terapi Applied Behavior Analysis untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Ekspresif pada Anak Autistik
63Laila Mufarikhatul BilqisPerbedaan depresi postpartum pada ibu primipara
64Ayu Rozzaqia PriliaPerbedaan konsep diri remaja perempuan yang melakukan pernikahan diri yang bercerai dan yang tidak bercerai
65Benediktus Dipyarsa JanardamaSelf-Compassion sebagai prediktor loneliness pada biarawan Katolik di Kota Malang
66Luhung Tegar FKepuasan Hidup Sebagai Prediktor partisipasi Politik Narapidana Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Banjarmasin
67Fitriani M.Hubungan Antara Persepsi pada merek dan kelompok referensi dengan pengambilan keputusan pembelian produk kosmetik mustika ratu pada mahasiswa program studi seni tari dan musik UM
68Ulul PujiastutikPengembangan alat permainan edukatif pada lotto untuk meningkatkan kemampuan motorik halus anak usia 5-6 tahun di TK Kartini Sidoarjo
69Deril Fatma PatrimalaHubungan antara Hardiness dengan Psychological Well-Being pada pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa seluruh Fakultas periode 2017 di Universitas Negeri Malang
70Jenni Putri AsharyHubungan gaya hidup dengan loyalitas konsumen Iphone pada Mahasiswa Fakultas Pendidikan Psikologi Universitas Negeri Malang
71Gabriela Natalia P.PPengaruh Joyful Learning untuk meningkatkan Long Term Memory Bahasa Inggris pada Siswa dengan Pola Asuh Otoriter
72Dini Ajeng AnjaniDistress Psikologis sebagai prediktor perilaku beresioko kesehatan paa remaja yang kengalami kekerasan di Bononegoro
73Rachmad ErwandaFaktor Resiliensi mahasiswa dalam menyelesaikan skripsi lebih dari tiga semester di Universitas Negeri Malang
74Ludia UtamimaHubungan kepercayaan diri dengan sense of community pada generasi 2 di SMP negeri 1 Ngajum Kabupaten Malang
75Cyntia YuliandaKonsep diri pada wanita usia dewasa menengah yang belum menikah
76Ersa Septi EriantiHubungan antara Regulasi Emosi dengan Motivasi mengajar pada guru sekolah luar biasa di Kota Malang
77Kiflaini Noer MawaddahPengaruh permainan tradisional bentengan terhadap kecerdasan emosional anak masa Praremaja
78A’yunin NadhifahPerbedaan teknik Peer Mind Mapping dengan Individual Mind Mapping untuk meningkatkan Prestasi Belajar IPA siswa kelas V SDN Kedungboto Pasuruan
79Yuliana Elwien D.Hubungan antara Kesadaran hidup sehat dan Kontrol diri pada siswa SMP Islam yang merokok di Kabupaten Blitar
80Renita Prisnandeajeng H.Hubungan antara konsep diri dan kecemasan dalam menghadapi masa depan pada mahasiswa yang sedang mengerjakan Skripsi
81Azizah ArumsariHubungan kecerdasan emosional dan dukungan orang tua dengan prestasi belajar siswa MAN 1 Kota Malang
82Danies RuliyanaHubungan kecerdasan emosi dan harga diri dengan asetivitas pada siswa SMA
83Ali MudinPengaruh Pop Up Book terhadap kepercayaan diri Siswa TK Plus Mutiara Ilmu Pandaan
84Indira Restra DewantyPerbedaan perilaku assertive dan harga diri ditinjau dari jenis kelamin di Polres Batu
85Yeni PrimadhaniHubungan antara Self Regulated Learning dengan prokrastinasi adademik pada mahasiswa angkatan tahunu 2010 Universitas Negeri Malang
86Hanim Ismatul  maulaPengaruh film komedi terhadap Happiness pada remaja yang tinggal di panti asuhan
87Audhina Kusumaningsih MahardikaPerbedaan resiliensi ditinjau dari jenis kelamin para jeman
88Pipit Nindi HastutikHubungan Hardiness dan subjective pada prajurit TNI AL
89Ria AnggraeniEfektivitas Sisiodrama “Ria” Terhadap penurunan perilaku agresi anak TK Madinah Malang
90Rizka UmamiHubungan Civic Orientation dengan Psychological Well-Being pada remaja Punk Generasi Z Kota Malang
91Feni ZulianaHubungan kecerdasan Interpersonal dan Kecerdasan Spiritual dengan kenakalan remaja pada siswa di SMP Nasional Malang 2017
92Ridhlo Abdillah NurHubungan antara Menghindari ketidakpastian dengan Intensi turnover pada wartawan PT. Dawai Citra Semesta (Times Indonesia Network)
93Kisti NinaimDukungan sosial sebagai prediktor kesejahteraan Psikologis pada orang tua Anak Tunarungu
94Bella Civia NoveriantiHubungan antara dukungan sosial keluarga dengan ketakutan akan sukses pada wanita bali bekerja di Kantor Bupati Bandung
95Ryan PutrantoOtoritasianisme Sayap Kanan (RWA) sebagai prediktor Resisme simbolik mahasiswa etnis jawa FMIPA Terhadap Mahasiswa Etnis Papua di UM
96Aditya Hadi PrabowoHubungan antara penerimaan diri dengan kecenderungan body Dysmorptic Disorder pada Mahasiswa Universitas Negeri Malang
97Sandhy Agung PrasojoEfektifitas pelatihan berbasis cognitive behavior modification untuk meningkatkan kepercayaan diri rendah remaja yang tinggal di Panti Asuhan Kecamatan Blimbing Kota Malang
98Dian Ihwan GunawanPerbedaan konformitas pedagang etnis Madura dengan pedagang etnis jawa di pasar besar malang
99Dwi Wahyu Amita SariPengaruh status sosial ekonomi dan pola asuh orang tua terhadap kenakalan siswa kelas VIII SMPN 1 Karangrejo Tulungagung
100Ardhiyan PrasetyaSikap masyarakat terhadap pembangunan IPAC KOMUNITI BKKBN di Kelurahan Sama’an Kota Malang
101Nur Diana FirdausiHubungan antara kebermaknaan hidup dengan kesehatan mental pada orang dengan HIV/AIDS di Malang
102Charolina HanggraeniHubungan konsep diri dengan kecenderungan pembelian impulsive produk fashion Mahasiswi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang
103Devi Eka AnantaPengaruh kepadatan di kelas terhadap prestasi belajar tematik K13 pada siswa kelas V SDN I Pagentan
104Noventia Sekar PratiwiPengaruh motivasi berprestasi terhadap Self Regulated Learning remaja Pondok Pesantren Surya Buana Malang
105Reginaldis Ursula RiberuSpiritual Leadership pada suku Waelebo di Manggarai, Nusa Tenggara Timur
106Eva Ratna NKFungsi Keluarga dengan pasien gangguan jiwa Skizofrenia Perubahan dan Adaptasi
107Triana Ayu PawestriHubungan antara sikap terhadap perilaku membeli K-Popo goodies dengan intensi membeli komunitas penggemar music pop Korea
108Suwindi BerlisantizaKepuasan Konsumen Sebagai Prediktur Loyalitas merek pada pengguna Smartphone Samsung
109Retno Dyah AndikariniHubungan konsep diri dengan resiliensi pada penyandang tuna daksa dewasa
110Rega Yuhan ItaqulHubungan antara konformitas teman sebaya dan perilaku membeli telepon pintar studi pada remaja SMP dalam komunitas KPOP Fandom Malang
111Rhada K. PutriMental Health Literacy pada keluarga dengan Anggota Keluarga yang mengalami gangguan Skizofrenia di RS. TK. II Soepraoen Malang
112Sinar Lestari K.Hubungan antara ketidakpuasan tubuh dan perilaku diet pada remaja putri dengan obesitas di Kota Malang